Minahasa Selatan – COBRA BHAYANGKARA NEWS
Kamis 22/2/2024 tepatnya jam 23:45 adalah waktu pleno serta rekapitulasi suara pemilih tepatnya di kantor kecamatan Tatapaan kabupaten Minahasa selatan.
Oknum panitia pengawas pemilihan Presiden, Wakil presiden, serta Dewan perwakilan rakyat (DPR), terpantau wartawan media ini yang dimana salah satu anggota panwas kecamatan atas nama Yohanes Keintjem tertidur lelap tak sadarkan diri.
Sementara anggota panwas lainnya, saksi parpol, anggota PPK, PPS, POLRI, TNI. Semangat mengikuti pleno kecamatan.
“Dengan adanya hal seperti ini pihak Bawaslu pusat, Bawaslu provinsi, Bawaslu kabupaten Minahasa selatan, dapat mengevaluasi akan anggota panwas yang berlagak pembiaran dengan tupoksinya sebagai panitia pengawas pemilihan kecamatan Tatapaan” Ucap salah satu warga yang namanya dirahasiakan
Disisi lain, oknum panwas dengan inisial (YK) ia juga di beri upah atau gaji oleh negara.
Suatu hal yang patut di pertanyakan, apakah oknum tersebut pandang enteng? (Bahasa orang Manado)
Mirisnya, tidurnya tanpa aturan di kursi atau fasilitas negara dengan terlentang tanpa aturan.
Pewarta://Demsy Mewengkang