PORTAL DAERAH

Dalam Rangka HUT RI Ke, 78, Kabupaten Jembrana Bali Mengadakan Lomba Layang – Layang Tradisional

Bali – COBRA BHAYANGKARA NEWS

Team ,RA MELAYA KRAMAT mengikuti lomba layang – layang tradisional Bali, yang  mewakili Desa Melaya Kec.Melaya Kab. Jembrana Bali, layang – layang tersebut hasil karya kreatif pemuda desa Melaya

Untuk memeriahkan HUT RI Ke-78,
Kabupaten Jembrana Bali mengadakan lomba layang – layang tradisional  yang di selenggarakan di sirkuit desa Bengambengan Kabupaten Jembrana Bali, minggu/20/08/2023.

Adapun peserta yang mengikuti perlombaan layang – layang tradisional ini dari beberapa desa dan kecamatan di seluruh kab. Jembrana, yang diselenggarakan di  Sirkuit Desa Bengambengan  Kabupaten Jembrana Bali

Bermacam – macam layangan yang di perlombakan, dan perlombaan  ini untuk memeriahkan HUT RI Ke 78, dan memotifasi para generaai penerus tetap berkreasi/berkaya khususnya pemuda desa melaya

Layang – layang BB itu dibuat oleh muda mudi/putra desa melaya sendiri, saat di konfermasi oleh media .Dimas mengatakan pembuatan kerangka layang – layang agak sulit karena layang – layang harus benar – benar seimbang dan indah, karena yang di nilai oleh panitia ke indahan dan kekompakan team,”Tuturnya

Di tempat terpisah, Panitia perlombaan layang – layang, berharap kegiatan yamg kami selenggaran ini untuk meneriahkan HUT RI Ke – 78, dan menjalin tali silaturrahim dan mempererat tali persaudaraan selebih nya itu untuk memotifasi generasi muda  tetap semangat,kreatif, berkarya,  dan juga layangan tradisional ini tidak punah,” Tutupnya

Pewarta//Noer

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button