PORTAL POLRES

Kapolres Lahat Memimpin Memberikan Penghargaan Kepada 16 Personel Anggota Yang Berprestasi Di Wilayah Hukum Polres Lahat

Lahat Sumsel-COBRA BHAYANGKARA NEWS

Kapolres Lahat AKBP S. Kunto Hartono, S.I.K.,M.T. memimpin Apel langsung pemberian penghargaan kepada 16 personel polres lahat, berdasarkan kep/41/X/2023, tanggal 13 oktober 2023.

Hadir dalam pelaksanaan giat tersebut waka polres lahat kompol Roy Aprian Tambunan SP.SIK,para kabag, kasat, kasi, perwira,ASN dan bintara polres lahat.
Pada hari senin tanggal”16/10/2023.

Pemberian penghargaan kepada personel merupakan salah satu program Kapolri tentang Reward, sehingga dengan pemberian Reward atau penghargaan tersebut dapat memotivasi anggota itu sendiri dan personel lainya untuk lebih berprestasi.

Kapolres Lahat mengharapkan ini di contoh untuk personel yg lainya untuk menjadi yg baik dari yg terbaik Ektra Ordinary diluar fungsi yang sedang di embanya.

Adapun anggota polres lahat yg mendapat penghargaan adalah sbb “
*AKP Indra Gunawan SH. Kapolsek kikim timur.
*Ipda Acmad Syarif S.Psi.MSi, kanit pidsus satreskrim polres lahat.
*Bripka Marwan, anggota polsek kikim timur.
*Brigpol Amrico Kaseno, anggota polsek kikim timur.
*Briptu Arif Santoso, anggota polsek kikim timur..
Atas dedikasi dan profesionalisme, pengawalan, pelayanan Tera Timbangan jembatan sawit demi perlindungan konsumen dan mewujudkan daerah tertib ukur diwilayah kecamatan kikim timur kab. Lahat.

*Iptu Edy Syam Putra, kapolsek kikim barat.
*Aiptu Muslimin, anggota polsek kikim barat.
*Aiptu Riyadi, anggota polsek kikim barat.
*Aipda kelik ariwibowo, anggota polsek kikim barat.
*Aipda Aulia, polsek kikim barat.
*Aipda Usman toni, polsek kikim barat.
*Bripka Gita Roles, polsek kikim barat.
*Bripka Hengki, polsek kikim barat.
*Briptu Triadi Apriansyah, polsek kikim barat.
*Bripda Ardan, poksek kikim barat.
*Bripda Tri yoga, polsek kikim barat.

Atas dedikasi dan peran aktif dalam pengungkapan tindak pidana narkotika diwilayah polsek kikim barat berdasarkan laporan polisi nomor Lp/A/88/Ix/2023/SPKT.narkoba/polres lahat tanggal 26 september 2023.

Pewarta//Mujiyono

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button